Menu

Percik Kata Nieke

Tampilkan postingan dengan label Kdrama. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Kdrama. Tampilkan semua postingan

Selasa, 30 Agustus 2022

Drakor Adamas: Ji Sung Memburu Pembunuh Ayahnya

Drakor Adamas minim romance. Menceritakan si kembar Ji Sung memburu kasus puluhan tahun lalu dan konspirasi politik di baliknya.

review drama Korea Adamas
Sinopsis dan review drakor Adamas, diperankan Ji Sung dan Seo Jihye.

Kamis, 30 Juni 2022

4 Rekomendasi Film Korea yang Bikin Ketawa

Bikin harimu ceria dengan nonton 4 film Korea bergenre laga-komedi terbaik ini. Ada Gong Yoo dan Lee Sung-kyung. Bisa bikin tertawa terbahak-bahak.

film komedi Korea terbaik
Rekomendasi film laga-komedi (action-comedy) Korea terbaik.

Kamis, 26 Mei 2022

Drakor Kill Heel Mewakili Jeritan Hati Emak Pekerja Kantoran

Kill Heel menceritakan Kim Ha-neul, istri bekerja sekaligus tulang punggung keluarga. Ceritanya mewakili isi hati ibu bekerja.

Kill Heel, review dan sinopsis drama Korea
Review dan sinopsis Kill Heel, drama Korea 2022.
Sumber foto: poster resmi drakor, kompilasi dengan Canva.

Selasa, 19 April 2022

Forecasting Love and Weather: Pacaran Sekantor Kayak Park Minyoung dan Song Kang, Yay or Nay?

Pacaran sekantor itu berisiko digosipkan. Tapi ada pepatah writing tresna jalaran saka kulino alias cinlok seperti Park Min-young dan Song Kang.

Forecasting Love and Weather Park Minyoung dan Song Kang
Kompilasi poster drama Forecasting Love and Weather, Park Minyoung dan Song Kang. 
Didesain dengan Canva oleh @katanieke

Rabu, 06 April 2022

Drakor Business Proposal: Pria Seperti Kang Tae-Moo Cuma Ada di Drama Korea

Mari mengakui Ahn Hyo-seop semakin terlihat charming alias memukau di A Business Proposal. Drama Korea yang diangkat dari webtoon ini, memasangkan Ahn Hyo-seop dengan Kim Se-jeong.

ahn hyo seop dan kim sejeong
Drama Korea A Business Proposal yang populer, dibintangi Ahn Hyo-seop dan Kim Se-jeong.
Sumber foto: poster resmi drakor dikompilasi pribadi dengan Canva. 

Selasa, 22 Maret 2022

Grid: Drakor Bertema Penyelamatan Bumi yang Penuh Teka-teki

Dalam drakor Grid, bumi terancam kiamat lantaran badai matahari. Mampukah Lee Si-young, Seo Kang-joon, dan Kim Ah-joong menyelamatkan bumi?


Grid Drakor bertema isu menyelamatkan bumi
Drakor Grid yang dibintangi Seo Kang-joon, Lee Si-young, Kim Ah-joong.
Foto: kompilasi.

Selasa, 15 Maret 2022

Military Prosecutor Doberman: Drakor Menegangkan Sejak Episode Pertamanya

Ahn Bo Hyun tampil berkharisma sebagai jaksa pengadilan militer di drakor Military Prosecutor Doberman. Beda banget dengan karakternya di Yumi's Cells. 

Ahn Bo Hyun Military Prosecutor Doberman
Ahn Bo Hyun dan Jo Bo Ah dalam Military Prosecutor Doberman.
Sumber foto: poster drakor.

Jumat, 11 Maret 2022

Drakor Thirty Nine: Akting Son Yejin dan Jeon Mido Memikat

Drama Korea terbaru Son Yejin, Thirty Nine menuai kontraversi saat penayangan di negara asalnya. Drakor ini dianggap menormalkan perselingkuhan. Benarkah?

Thirty Nine Korean Drama Son Yejin
Drama Korea terbaru Son Yejin, Thirty Nine. Sumber: poster resmi JTBC

Jumat, 25 Februari 2022

Drakor On The Woman: Cerita Putri yang Tertukar

Drama Korea On The Woman bercerita seorang jaksa perempuan yang tertukar identitasnya dengan perempuan konglomerat dan pewaris perusahaan. Padahal karakter mereka sama sekali berbeda.


Poster drama Korea On The Woman
Sumber foto: poster resmi drama Korea On The Woman